Judul : Bupati ROR Perpanjang WFH
link : Bupati ROR Perpanjang WFH
Bupati ROR Perpanjang WFH
MINAHASA, Elnusanews - Work From Home (WFH) khusus di Kabupaten Minahasa kembali di perpanjang. Hal tersebut dilakukan pemerintah setempat untuk pencegahan peyebaran virus corona atau cobid 19.Masa WFH diperpanjang sesuai dengan surat edaran Bupati Minahasa Dr. Ir. Royke Octavian Roring, MSi (ROR) Nomor 2424 /BM-III-2020, tentang penyesuaian sistim kerja untuk pencegahan penyebaran birus corona, covid 19 dilingkungan Pemkab Minahasa.
“Masa perpanjangan WFH ini, merupakan langkah pemerintah untuk mengantisipasi penyebaran Virus Corona terlebih dilingkungan Pemkab Minahasa,” ujar Assisten 1 Bidang Pemerintahan dan Kesra Setdakab Minahasa, Dr.Denny Mangala.M.Si melalui Converensi Pers pada Senin (8/6/2020).
Lanjut dikatakanya bahwa, perpanjangan yang Kelima kalinya ini, berdasarkan surat edaran Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan-RB) No. 58/2020 tentang penyesuaian sistim kerja dan fleksibilitas lokasi kerja bagi aparatur sipil Negara, yang diatur oleh pejabat Pembina Daerah.
“Perpanjangan Masa Kerja dilingkungan Pemkab Minahasa, ditetapkan sesuai Edaran Bupati Minahasa, pelaksanaannya hingga 19 Juni 2020 mendatang.” Pungkasnya.
(Jonly bamz)
Demikianlah Artikel Bupati ROR Perpanjang WFH
Sekianlah artikel Bupati ROR Perpanjang WFH kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Bupati ROR Perpanjang WFH dengan alamat link https://kuberitai.blogspot.com/2020/06/bupati-ror-perpanjang-wfh.html