Kapolres Bitung Gelar Jumat Curhat Bersama dengan Masyarakat

Kapolres Bitung Gelar Jumat Curhat Bersama dengan Masyarakat - Hallo sahabat Berita Berita, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Kapolres Bitung Gelar Jumat Curhat Bersama dengan Masyarakat, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Berita Berita, Artikel Berita dini hari, Artikel Berita hangat, Artikel Berita harga, Artikel Berita hari ini, Artikel Berita islam, Artikel Berita jalanan, Artikel Berita kemarin, Artikel Berita malam ini, Artikel Berita politik, Artikel Berita terbaru, Artikel Berita war, Artikel ini Berita, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Kapolres Bitung Gelar Jumat Curhat Bersama dengan Masyarakat
link : Kapolres Bitung Gelar Jumat Curhat Bersama dengan Masyarakat

Baca juga


Kapolres Bitung Gelar Jumat Curhat Bersama dengan Masyarakat


BITUNG,Elnusanews - Jajaran Polres Bitung melaksanakan kegiatan Jumat Curhat Baku dapa bersama Kapolres Bitung, di Cafe Bosshe, Kecamatan Maesa, pada Jumat (6/1/2023).

Kegiatan ini bertujuan untuk mencari solusi atau sifatnya sharing terutama terkait dengan keamanan yang ada di kota Bitung.

Kapolres Bitung AKBP Alam Kusuma S. Irawan SH., S.I.K., MH mengatakan kegiatan ini dikemas dalam "Curhat jo deng torang baku malendong jaga Bitung tetap aman".

Kata Kapolres, intinya berbicara keamanan tanggung jawab Kepolisian Negara Republik Indonesia sesuai dengan amanat undang-undang nomor 2 tahun 2002 di situ dijelaskan pasal 13 bahwa tugas Polisi salah satunya memberikan perlindungan pengayoman dan pelayanan serta penegakan hukum itu adalah tugas kami Polri namun tugas itu tidak bisa dilaksanakan dengan baik tanpa peran serta seluruh elemen baik itu elemen yang ada di instansi terkait dalam hal ini TNI kemudian juga Pemkot.

"Semua harus berperan aktif untuk menjaga keamanan bersama dlingkungannya masing-masing tanpa peran rekan-rekan apa artinya, karena jumlah kami di Polres Bitung sangat terbatas jumlah personel sekitar 400 lebih, nah untuk mengawasi dan menjaga masyarakat kota Bitung sebanyak 223.000 Jiwa apa artinya bagi kami jika tidak di bantu masyarakat,"katanya.

Selain itu, lanjut Kapolres ada program-program Polres Bitung yang canggih juga seperti, E-Tilang kami pihak Polres dibantu Walikota Bitung Pak Maurits Mantiri, bahwa tahun ini rencananya Polres Bitung akan ada E-Tilang dan informasi baru Satu titik yang akan disiapkan.

"Oleh karena itu, pihak Polres berterima kasih dan bersyukur mempunyai Walikota yang peduli dengan Kamtibmas di Wilayah Kota Bitung;"tandasnya.

Perlu diketahui bersama,  tingkat kriminalitas yang ada di Kota Bitung yang pertama adalah Kriminalitas di kota Bitung masih cukup tinggi untuk tahun 2022 ada sekitar 1.400-an angka kriminalitas ini didominasi oleh kejadian penganiayaan cukup banyak ada sekitar 221 kejadian penganiayaan ini yang diterima disebabkan miras. 

Kegiatan dihadiri oleh, Waka Polres Bitung Kompol Andri Permana S.I.K,

Kabag Ops Kompol Jendri Lewan SE, Kabag Log Kompol Dartha Daipaha, Kasat Intelkam AKP Reymond O. Sendewana SH, Kasat Reskrim AKP Marcelius Y. Amboro S.I.K, Kasat Samapta Kompol J. Korompis, Kasat Lantas AKP Awaludin Puhi S.I.K, Kasat Narkoba AKP Derry Eko Setyawan S.I.K, Kasie Propam IPTU Abdul Natib Anggai,

KBO Sat Binmas IPTU Cry Paat, Kepala Dinas PPPA Pemkot Bitung Meyva Worang, Kepala Disnaker Bitung Rahmat Dunggio dan perwakilan Dinas Pendidikan, Dinas Sosial dan para utusan siswa-siswi di Kota Bitung. (*)



Demikianlah Artikel Kapolres Bitung Gelar Jumat Curhat Bersama dengan Masyarakat

Sekianlah artikel Kapolres Bitung Gelar Jumat Curhat Bersama dengan Masyarakat kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Kapolres Bitung Gelar Jumat Curhat Bersama dengan Masyarakat dengan alamat link https://kuberitai.blogspot.com/2023/01/kapolres-bitung-gelar-jumat-curhat.html

Subscribe to receive free email updates: