Judul : Jeand'arc dan Eleonora Hadiri Rakor TP-PKK Provinsi Sulut
link : Jeand'arc dan Eleonora Hadiri Rakor TP-PKK Provinsi Sulut
Jeand'arc dan Eleonora Hadiri Rakor TP-PKK Provinsi Sulut
SULUT,Elnusanews - Ketua TP-PKK Kota Tomohon Ibu drg. Jeand'arc Senduk-Karundeng dan Sekretaris TP PKK Kota Tomohon Ibu Eleonora Lumentut Sangi menghadiri Rapat Koordinasi TP-PKK Provinsi Sulut, Rabu (8/12/2021) bertempat di Hotel Luwansa Manado.
Rakor TP-PKK Provinsi Sulut tersebut dibuka langsung oleh Ketua TP-PKK Sulut Rita Maya Dondokambey Tamuntuan yang dihadiri langsung oleh TP-PKK Kab/Kota se Sulut.
Ketua TP-PKK Sulut Rita Maya Dondokambey-Tamuntuan mengatakan Rakor ini rutin dilaksanakan setiap tahunnya.
"Dengan tujuan untuk mengevaluasi kegiatan PKK di tahun ini dan progres tahun 2022.
Disampingi setiap satu tahun satu kali dilaporkan. Ini juga spesial karena sudah ada Permendagri 27 Tahun 2021 bahwa PKK sudah sah memiliki legalitas untuk gunakan anggaran APBD 2022,” ungkapnya.
Lanjutnya, hadir Permendagri baru ini, Organisasi Perangkat Daerah segera menindaklanjutinya.
“Ya setiap perangkat daerah sesuai dengan tupoksinya,” tandasnya.
(ROKER)
Demikianlah Artikel Jeand'arc dan Eleonora Hadiri Rakor TP-PKK Provinsi Sulut
Anda sekarang membaca artikel Jeand'arc dan Eleonora Hadiri Rakor TP-PKK Provinsi Sulut dengan alamat link https://kuberitai.blogspot.com/2021/12/jeandarc-dan-eleonora-hadiri-rakor-tp.html