Judul : Penyelamatan Aset Pemkot Tomohon Jadi Prioritas CSWL
link : Penyelamatan Aset Pemkot Tomohon Jadi Prioritas CSWL
Penyelamatan Aset Pemkot Tomohon Jadi Prioritas CSWL
SULUT,Elnusanews – Tegas dalam penerapan visi misi Walikota dan Walikota Tomohon terpilih Caroll Senduk – Wenny Lumentut dimasa kepemimpinan mendatang.
Wakil Walikota terpilih Wenny Lumentut tegas dan tak segan bicara soal sistem pengelolaan dan penyelamatan aset dilingkup Pemeritahan Kota Tomohon pada Minggu (17/1).
"Pengelolaan dan penyelamatan aset menjadi salah satu bagian prioritas target diperiksa," tegas Wenny Lumentut.
Sebab itu ,WL sapaan familiar dimasa kampanye itu menambahkan, saat ini masa transisi pemerintahan, semua aset negara di lingkup Pemkot hingga di tingkat kelurahan, baik yang bergerak maupun yang tidak bergerak wajib hukumnya ada, terawat baik, jadi harus ada," warning Lumentut. Sebab semua itu bersumber dari uang negara, uang rakyat, dimana rakyat harus tahu keberadaannya.
“Itu milik rakyat, rakyat wajib tahu aset itu, sebab itu bukan milik pribadi atau kelompok apapun," tegasnya.
Kata WL, tak bisa dipungkiri saat ini beredar isu tidak sedap terkait pengelolaan aset di lingkungan Pemerintah Kota Tomohon. "SKPD sampai ditingkat Kelurahan yang amburadulnya masalah aset," tandasnya Wawali Kota terpilih Tomohon itu.
(ROKER/*)
Demikianlah Artikel Penyelamatan Aset Pemkot Tomohon Jadi Prioritas CSWL
Anda sekarang membaca artikel Penyelamatan Aset Pemkot Tomohon Jadi Prioritas CSWL dengan alamat link https://kuberitai.blogspot.com/2021/01/penyelamatan-aset-pemkot-tomohon-jadi.html