Tenaga Medis di Bitung Mengaku APD dari Jas Hujan Beli Sendiri

Tenaga Medis di Bitung Mengaku APD dari Jas Hujan Beli Sendiri - Hallo sahabat Berita Berita, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Tenaga Medis di Bitung Mengaku APD dari Jas Hujan Beli Sendiri, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Berita Berita, Artikel Berita dini hari, Artikel Berita hangat, Artikel Berita harga, Artikel Berita hari ini, Artikel Berita islam, Artikel Berita jalanan, Artikel Berita kemarin, Artikel Berita malam ini, Artikel Berita politik, Artikel Berita terbaru, Artikel Berita war, Artikel ini Berita, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Tenaga Medis di Bitung Mengaku APD dari Jas Hujan Beli Sendiri
link : Tenaga Medis di Bitung Mengaku APD dari Jas Hujan Beli Sendiri

Baca juga


Tenaga Medis di Bitung Mengaku APD dari Jas Hujan Beli Sendiri

BITUNG, Elnusanews - Sejumlah tenaga medis yang berada di Puskesmas wilayah di Kota Bitung mulai mengeluhkan Alat Pelindung Diri (APD).

"Alat pelindung diri kami yang beli sendri (jas hujan),"beber salah satu tenaga medis di Puskesmas Lembeh.

"Iya, segera diadakan setidaknya ada 20 buah APD untuk tenaga medis disini," sambung dia, seraya mengaku APD itupun masih kurang.

Memang, diakuinya sudah ada bantuan dari Dinas Kesehatan Kota Bitung. Namun kami anggap itu masih sangat kurang.

"Ya masih kurang. Karna semua tenaga medis yang  ada di puskemas harus memakai APD mengantisipasi penularan virus,"jelasnya.

Sementara itu, Kepala Dinas Kesehatan Kota Bitung, dr Janet Watuna mengakui hal tersebut.

"Itu berita sebagian benar. Tenaga medis berinisiatif beli sendiri,"tulis Watuna melalui pesan WA, Senin (20/4/2020).

Ia menjelaskan bahwa APD sulit didapat dan mahal harus  pesan order. Nah kemudian alternatif pemerintah pada awal bulan Maret lalu gunakan jas hujan.

"Namun akhir bulan Maret APD sudah mulai masuk,"singkatnya. (Rego)


Demikianlah Artikel Tenaga Medis di Bitung Mengaku APD dari Jas Hujan Beli Sendiri

Sekianlah artikel Tenaga Medis di Bitung Mengaku APD dari Jas Hujan Beli Sendiri kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Tenaga Medis di Bitung Mengaku APD dari Jas Hujan Beli Sendiri dengan alamat link https://kuberitai.blogspot.com/2020/04/tenaga-medis-di-bitung-mengaku-apd-dari.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :