Judul : Mencuat Nama Rita Tamuntuan di Pilwako Tomohon 2020, Olly: No Comment!
link : Mencuat Nama Rita Tamuntuan di Pilwako Tomohon 2020, Olly: No Comment!
Mencuat Nama Rita Tamuntuan di Pilwako Tomohon 2020, Olly: No Comment!
![]() |
Olly Dondokambey Ketika Di Wawancara Awak Media, Senin (13/8/2018). |
Gubernur pilihan rakyat Sulut itu pun hanya menjawab “No comment!!” dan langsung bergegas meninggalkan awak media mengarah ke mobil dinasnya serta memilih tidak mau berkomentar banyak ketika ditanya soal mencuatnya nama Rita Tamuntuan sebagai bakal calon walikota Kota Tomohon tahun 2020 mendatang, Senin (13/8/2018) sore tadi di kantor Gubernur Sulut.
Sebelumnya, Rita Tamuntuan saat dimintai tanggapan soal aspirasi masyarakat untuk tampil di Pilwako Tomohon 2020 mendatang dirinya belum berkeinginan
“Kalau soal Tomohon itu nanti, torang fokus dulu tunggu Pileg dan Pilpres (2019),” singkat Rita Tamuntuan sambil tersenyum di hadapan beberapa wartawan, pekan lalu.
Diketahui, Rita Tamuntuan (RMT) yang tak lain adalah First Lady Sulut sudah dikait-kaitkan dengan suksesi Kota Tomohon yang akan dilangsungkan pada 2020 mendatang.
Isteri tercinta dari Gubernur Sulawesi Utara Olly Dondokambey ini, dinilai oleh banyak kalangan sangat layak memimpin Kota Bunga sebutan untuk Kota Tomohon.
(ROKER)
Demikianlah Artikel Mencuat Nama Rita Tamuntuan di Pilwako Tomohon 2020, Olly: No Comment!
Sekianlah artikel Mencuat Nama Rita Tamuntuan di Pilwako Tomohon 2020, Olly: No Comment! kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Mencuat Nama Rita Tamuntuan di Pilwako Tomohon 2020, Olly: No Comment! dengan alamat link https://kuberitai.blogspot.com/2018/08/mencuat-nama-rita-tamuntuan-di-pilwako.html