Gunakan Sepeda Ontel Keliling Indonesia, DAMIN Tiba Di Tomohon

Gunakan Sepeda Ontel Keliling Indonesia, DAMIN Tiba Di Tomohon - Hallo sahabat Berita Berita, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Gunakan Sepeda Ontel Keliling Indonesia, DAMIN Tiba Di Tomohon, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Berita Berita, Artikel Berita dini hari, Artikel Berita hangat, Artikel Berita harga, Artikel Berita hari ini, Artikel Berita islam, Artikel Berita jalanan, Artikel Berita kemarin, Artikel Berita malam ini, Artikel Berita politik, Artikel Berita terbaru, Artikel Berita war, Artikel ini Berita, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Gunakan Sepeda Ontel Keliling Indonesia, DAMIN Tiba Di Tomohon
link : Gunakan Sepeda Ontel Keliling Indonesia, DAMIN Tiba Di Tomohon

Baca juga


Gunakan Sepeda Ontel Keliling Indonesia, DAMIN Tiba Di Tomohon

TOMOHON, Elnusanews – Apakah anda masih ingat dengan namanya Damin, Pria asal Kota Kali Andar Provinsi Lapung Selatan, yang sempat menjadi Viral baik di media sosial maupun di beberapa stasion TV nasional ?
Kini, Selasa, 2 Juli 2018 malam,  Pria yang berusia 44 Tahun initerus menggowas sepedanya hingga saat ini  berada di Provinsi Sulut tepatnya di Kota Tomohon.
Damin melakukan perjalanan yang panjang menggunakan sepeda seorang diri.
Bersepeda keliling Indonesia yang dilakukan Damin untuk menunaikan nazarnya.
Damin mengalami kelumpuhan selama 4 tahun sejak 2008 – 2012 silam. Semenjak mengalami kelumpuhan dirnya hanya diam dirumah dan melihat keindahan Indonesia lewat layar kaca (TV). Dari situlah dirinya berjanji apabila dirinya dapat berjalan kembali, Pria yang dikaruniai dua orang anak ini akan mengelilingi Indonesia dengan sepeda Ontel miliknya.
Selama perjalanan sepeda Damin dibagian depan sepedanya terdapat 3 papan yang menyerupai tameng sepeda tersebut, bertuliskan “TERTIB LALU-LINTA MASBRO”, “KELILING INDONESIA” dan “KATAKAN TIDAK PADA NARKOBA.”
Sebelum tiba di Kota Tomohon, Damin sebelumnya menyempatkan diri bertemu dengan Komunitas Mahot Basudara dan membawah dirinya ke Kota Tomohon. Di Tomohon Damin bertemu dengan Kapolres Tomohon AKBP I Ketut Agus Kusmayadi SIK dan berbau dengan masyarakat setempat.

Damin saat ditanyai terkait perjalanannya mengungkapkan, bahwa awalnya mendapat penolakan dari pihak keluarganya.
“hal ini dilakukan untuk memenui nazar dan pada awalnya tarik ulur memikirkan makan dan tidur dimana, namun saya meyakini Indonesia adalah rumah kita. Jadi untuk istirahat, dimana saya merasa cape disitualh saya beristirahat.” Terang Damin.
Dirinya juga mengungkapkan awal perjalananya pada tanggal 28 april 2018 mulai dari Kota Lampung dengan bermodalkan uang 130.000 rupiah. Selama perjalanan sudah 20 provinsi dilaluinya termasuk Sulawesi Utara, dirinya banyak mendapatkan donasi bak dari aparat kepolisian tentara maupun masyarakat dan para Komunitas.
Menurut Damin, selama perjalanannya keliling Indonesia dengan menggunakan sepeda ontel, banyak kedala yang dilaluinya. Diantaranya hujan hingga, pernah dianggap orang gila, bahkan saat memasuki Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel) dirinya dikatakan teroris.

Damin juga mengatakan untuk melintasi pulau menggunakan kapal laut dan sebelum berada di Provinsi Sulut, dirinya berada di Provinsi Gorontalo, selanjutnya pada tanggal 7 akan menujuh ke Miangas.

Kisah damin sudah tentu membuktikan bahwa dirinya mampu berkeliling Indonesia hanya dengan sepeda Ontel. Kisah Ini juga sangat menginspirasi bagu anakpanak muda agar tidak kalah  berani dan tangguh seperti Damin, dimna dirinya berhasil mewujudkan keinginanya dengan berbekal uang seadanya.

(jonly bamz)


Demikianlah Artikel Gunakan Sepeda Ontel Keliling Indonesia, DAMIN Tiba Di Tomohon

Sekianlah artikel Gunakan Sepeda Ontel Keliling Indonesia, DAMIN Tiba Di Tomohon kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Gunakan Sepeda Ontel Keliling Indonesia, DAMIN Tiba Di Tomohon dengan alamat link https://kuberitai.blogspot.com/2018/07/gunakan-sepeda-ontel-keliling-indonesia.html

Subscribe to receive free email updates: