Apresiasi Kinerja Depri Pontoh, Steven Kandow Sebut Sekda "Berbohong"

Apresiasi Kinerja Depri Pontoh, Steven Kandow Sebut Sekda "Berbohong" - Hallo sahabat Berita Berita, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Apresiasi Kinerja Depri Pontoh, Steven Kandow Sebut Sekda "Berbohong", kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Berita Berita, Artikel Berita dini hari, Artikel Berita hangat, Artikel Berita harga, Artikel Berita hari ini, Artikel Berita islam, Artikel Berita jalanan, Artikel Berita kemarin, Artikel Berita malam ini, Artikel Berita politik, Artikel Berita terbaru, Artikel Berita war, Artikel ini Berita, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Apresiasi Kinerja Depri Pontoh, Steven Kandow Sebut Sekda "Berbohong"
link : Apresiasi Kinerja Depri Pontoh, Steven Kandow Sebut Sekda "Berbohong"

Baca juga


Apresiasi Kinerja Depri Pontoh, Steven Kandow Sebut Sekda "Berbohong"

Bolmut, Elnusanews – Bertempat di Masjid Multajam Bolangitang, Wakil Gubernur Sulut Steven Kandow menghadiri acara buka puasa bersama dengan ribuan masyarakat Bolaang Mongondow Utara. Dalam acara yang dilaksanakan pada senin (04/06/2018) sore tadi, Steven Kandow menyebut Sekretaris Daerah Bolmut Asripan Nani ‘berdusta’ dihadapan publik. “Sebagaimana yang kita ketahui bersama, Hari ini kabupaten Bolaang Mongondow Utara mendapatkan predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP). Sebelumnya dalam sambutan, Sekretaris Daerah dengan kerendahan hatinya menyampaikan bahwa opini WTP ini berkat doa dari seluruh masyarakat Bolmut. Saya bilang ‘Dusta’dia. Dia ini terlalu merendah diri. WTP ini 90% adalah berkat kinerja dari pimpinan pemerintahannya dalam hal ini Bupati Bolmut, Wakil Bupati dan Sekda. Kalau Pak Depri Pontoh selaku Bupati dan Sekdanya bermental rampok, tidak akan mungkin hal ini tercapai. Mengelola anggaran yang hampir 1 triliun rupiah ini, kalau orangnya tidak dibentengi dengan iman serta tidak memiliki integritas yang tinggi, jangan harap mendapatkan predikat WTP ini,” ujar Kandow. Sebagai perwakilan dari pemerintah provinsi, Steven Kandow memberikan apresiasi yang tinggi atas kinerja aparat pemerintahan di Bolaang Mongondow Utara. “WTP ini adalah indikator yang sangat luar biasa untuk suatu proses pemerintahan di daerah. Jadi, Selaku bagian dari Pemerintah Provinsi mewakili bapak Gubernur menyampaikan Apresiasi yang sangat tinggi kepada pemerintah daerah Bolmut. Saya angkat topi buat mereka. Bravo atas pengaturan keuangan dan kerjasama seluruh pihak didalamnya,” tambahnya. Sebelumnya, dalam sambutan pemerintah daerah, Sekretaris Daerah Bolmut Asripan Nani menyampaikan kabar diterimanya opini WTP dari BPK RI atas pengelolaan keuangan daerah tahun 2017.(AK)


Demikianlah Artikel Apresiasi Kinerja Depri Pontoh, Steven Kandow Sebut Sekda "Berbohong"

Sekianlah artikel Apresiasi Kinerja Depri Pontoh, Steven Kandow Sebut Sekda "Berbohong" kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Apresiasi Kinerja Depri Pontoh, Steven Kandow Sebut Sekda "Berbohong" dengan alamat link https://kuberitai.blogspot.com/2018/06/apresiasi-kinerja-depri-pontoh-steven.html

Subscribe to receive free email updates: