Judul : Gubernur Olly Ingatkan Warga Sulut Waspada Berita Hoax
link : Gubernur Olly Ingatkan Warga Sulut Waspada Berita Hoax
Gubernur Olly Ingatkan Warga Sulut Waspada Berita Hoax
![]() |
Gubernur Sulut Olly Dondokambey. |
Peringatan ini disampaikan langsung oleh Gubernur Sulut Olly Dondokambey, Rabu (9/5/2018) kepada awak media di kantor Gubernur Sulut.
"Awas jangan terpengaruh dengan pemberitaan yang tidak benar. Kita harus tetap waspada dan lebih cermati dengan berita-berita yang bisa menimbulkan perpecahan, bisa menimbulkan kerugian bagi orang yang kena hoax dan bisa juga mencelakakan dirinya sendiri dengan hoax itu. Karena sekarang sudah ada undang-undang IT," tandas Gubernur Sulut itu
Untuk itu Gubernur Sulut tersebut berharap kepada warga bumi nyiur melambai Sulawesi Utara untuk menggunakan media sosial secara bijak, baik dan benar.
(ROKER)
Demikianlah Artikel Gubernur Olly Ingatkan Warga Sulut Waspada Berita Hoax
Sekianlah artikel Gubernur Olly Ingatkan Warga Sulut Waspada Berita Hoax kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Gubernur Olly Ingatkan Warga Sulut Waspada Berita Hoax dengan alamat link https://kuberitai.blogspot.com/2018/05/gubernur-olly-ingatkan-warga-sulut.html