Judul : DLH Dapati, Kesadaran Warga Patuhi Jam Buang Sampah Rendah
link : DLH Dapati, Kesadaran Warga Patuhi Jam Buang Sampah Rendah
DLH Dapati, Kesadaran Warga Patuhi Jam Buang Sampah Rendah
BITUNG,Elnusanews - Sejumlah warga kota Bitung tertangkap basah oleh Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Pemerintah Kota Bitung Sadat Minabari, disaat membuang sampah sembarangan yang sudah diatur tentang pengelolaan sampah.
Mereka kedapatan membuang sampah diluar jam yang sudah diatur pemerintah setempat, di depan kantor Samsat di Kelurahan Manembo-nembo Tengah, Kecamatan Matuari, belum lama ini.
"Masih banyak warga yang tidak punya kesadaran terhadap kebersihan dan keindahan kota Bitung,"kata Sadat, Jumat (27/8/2021).
Ia mengaku di tempat sampah itu saya tongkrongi alhasil mendapati warga yang belum sadar akan kebersihan lingkungan.
"Saya langsung menghampiri warga tersebut dan menegurnya. Maaf pak jangan membuang sampah sembarang diluar jam yang sudah diatur, tolong pak buanglah sampah pada Pukul 18:00 Wita s/d 06:00 Wita. Perda nomor 17 Tahun 2013 Tentang Pengelolaan Sampah," kata Sadat kepada warga yang kedepatan membuang sampah sembarangan.
Pelaksaan sidak kali ini, ia mengingat di tempat itu sering terjadi penumpukan sampah. Hal tersebut tentunya memberikan kesan kumu dan jorok mengingat tempat itu merupakan libtasan ramai.
"Ia berharap sidak kali ini menciptakan kesadaran warga untuk menjaga kebersihan dan keindahan kota Bitung,"tutup Kadis yang akrab dengan keluarga Gubernur Sulut ini. (*)
Demikianlah Artikel DLH Dapati, Kesadaran Warga Patuhi Jam Buang Sampah Rendah
Sekianlah artikel DLH Dapati, Kesadaran Warga Patuhi Jam Buang Sampah Rendah kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel DLH Dapati, Kesadaran Warga Patuhi Jam Buang Sampah Rendah dengan alamat link https://kuberitai.blogspot.com/2021/08/dlh-dapati-kesadaran-warga-patuhi-jam.html