Judul : NAP : Sarpras Di SKPD Perlu Ditingkatkan Guna Menopang PAD Sulut
link : NAP : Sarpras Di SKPD Perlu Ditingkatkan Guna Menopang PAD Sulut
NAP : Sarpras Di SKPD Perlu Ditingkatkan Guna Menopang PAD Sulut
Foto : Netty Agnes Pantouw |
DEPROV,Elnusanews – Pembahasan Ranperda tentang peningkatan retribusi dengan para SKPD SKPD masih banyak hal yang perlu ditingkatkan terkait dengan sarana dan prasarana.
Hal ini dikatakan salah satu anggota pansus Netty Agnes Pantouw (NAP), saat diwawancarai wartawan disela sela pembahasan ranperda revisi Pajak dan Retribusi, Selasa (31/10) siang.
Dijelaskan NAP, contohnya di SKPD Dinas Perikanan dan Kelautan, dimana SKPD terkait masih terkendala pada sarana dan prasarana untuk pengembangan budidaya ikan secara indoor.
“Kita tahu bersama bahwa program pak ODSK ini harus langsung terfokus pada kesejahteraan masyarakat. Nah dinas perikanan ini kita tahu mereka dalam pengembangan budidaya ikan, mereka juga menjual bibit ikan ke masyarakat, nah mereka mendapat kendala terkait dengan alat untuk pembudidayaan ini, seperti kalau mereka mendapat alat yang bisa pengembangan di dalam indoor, karena yang selama ini yang ada hanya outdoor. Nah mereka bisa menghasilkan bibit-bibit unggul baik ikan air tawar seperti ikan mas, mujair sampai pada ikan lele. Kan mereka bisa menjualnya,”jelasnya.
Politisi partai Demokrat ini juga menandaskan, jika kendala tersebut bisa diatasi maka ini akan meningkatkan retribusi daerah dan dapat menopang PAD.
“Secara jika ini bisa diatasi maka ini dapat meningkatkan retribusi daerah dan akan menopang PAD,” kuncinya. (RaKa)
Demikianlah Artikel NAP : Sarpras Di SKPD Perlu Ditingkatkan Guna Menopang PAD Sulut
Sekianlah artikel NAP : Sarpras Di SKPD Perlu Ditingkatkan Guna Menopang PAD Sulut kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel NAP : Sarpras Di SKPD Perlu Ditingkatkan Guna Menopang PAD Sulut dengan alamat link https://kuberitai.blogspot.com/2017/10/nap-sarpras-di-skpd-perlu-ditingkatkan.html