DJOSS Menang Telak di Kepulauan Nias

DJOSS Menang Telak di Kepulauan Nias - Hallo sahabat Berita Berita, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul DJOSS Menang Telak di Kepulauan Nias, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Berita Berita, Artikel Berita dini hari, Artikel Berita hangat, Artikel Berita harga, Artikel Berita hari ini, Artikel Berita islam, Artikel Berita jalanan, Artikel Berita kemarin, Artikel Berita malam ini, Artikel Berita politik, Artikel Berita terbaru, Artikel Berita war, Artikel ini Berita, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : DJOSS Menang Telak di Kepulauan Nias
link : DJOSS Menang Telak di Kepulauan Nias

Baca juga


DJOSS Menang Telak di Kepulauan Nias

Djoss saat di Pulau Nias |Foto: istimewa

Gunungsitoli,- Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Sumatera Utara  yang digelar oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) di Kepulauan Nias telah selesai di gelar, Rabu (27/06/2018) kemarin. Dari hasil hitung cepat sementara oleh KPU, Khusus di Pulau Nias Pasangan Djarot - Sihar menang telak hampir mencapai 80 persen.

Berdasarkan hasil hitung cepat oleh KPU yang dikutip dari website infopemilu.kpu.go.id, Paslon DJOSS mengungguli Pasangan ERAMAS yang diketahui sebagai pemenang Pilgubsu di Sumatera Utara.

Djoss menang di lima kabupaten/kota yang ada di Kepulauan Nias. Di Kota Gunungsitoli, pasangan Djoss meraih 38.255 suara (83 persen), sedangkan ERAMAS mendapat 7.846 (17 persen).

Di Kabupaten Nias, Djarot - Sihar meraih 40.653 (88,2 persen) dan ERAMAS mendapat 5.421 (11,8persen).

Di Kabupaten Nias Utara, suara untuk DJOSS ialah 26.606 (82,2 persen), sedangkan ERAMAS meraih 5.763 (17,8 persen).

Di Kabupaten Nias Barat, DJOSS mendapat 20.554 (77,1 persen), sementara ERAMAS meraih 6.107 (22,9 persen).

Di Kabupaten Nias Selatan, pasangan DJOSS mendapat 50.792 (77,7 persen) dan ERAMAS meraih 14.610 (22,3 persen).

Hasil ini merupakan hasil sementara atau hasil hitung cepat KPU Provinsi Sumatera Utara. Sedangkan Hasil Real Count nya adalah menunggu jadwal Rekapitulasi Suara di Masing-Masing Kabupaten Kota di pulau Nias. (Budi Gea)


Demikianlah Artikel DJOSS Menang Telak di Kepulauan Nias

Sekianlah artikel DJOSS Menang Telak di Kepulauan Nias kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel DJOSS Menang Telak di Kepulauan Nias dengan alamat link https://kuberitai.blogspot.com/2018/06/djoss-menang-telak-di-kepulauan-nias.html

Subscribe to receive free email updates: