Judul : Rasa Pusing, Diduga Penyebab Lansia Warga Desa Ranoyapo Meninggal
link : Rasa Pusing, Diduga Penyebab Lansia Warga Desa Ranoyapo Meninggal
Rasa Pusing, Diduga Penyebab Lansia Warga Desa Ranoyapo Meninggal
MINSEL, Elnusanews- Emil Langkai (65) Seorang pria lansia warga Desa Ranoiapo Kecamatan Ranoiapo, ditemukan Istrinya Nona Timporok dalam keadaan tak bernyawa (meninggal dunia) di bawah pohon kelapa yang ada di perkebunan Papako pada, Rabu 30 Mei 2018.Dari Penuturan Nona Timporok (Istri Alm) kepada Kapolsek Ranoyapo Iptu. Charles Lumanaw mengungkapkan, bahwa awalnya almarhum pamitan untuk pergi ke kebun pada pagi hari. Namun setelah ditunggu ditambah waktu semakin sore membuat keluarganya menjadi khawatir sehingga melakukan upaya pencarian.
Setelah melakukan pencarian bersama pemilik kebun (Yos Tinamberan), Nona Timporok (Istri) menemukan jasad suaminya dalam keadaan tak bernyawa di bawah pohon kelapa, ungkap Kapolsek Kamis 31 Mei 2018.
Sebelum peristiwa ini terjadi, Alm sering mengeluhkan rasa pusing kepada Istrinya. Dengan dugaan sementara korban jatuh pada saat berada di atas pohon kelapa, tambah Kapolsek.
Dari Pihak keluarga sendiri menolak untuk dilakukan proses otopsi dengan alasan telah menerima peristiwa ini sebagai musibah.
(Rela)
Demikianlah Artikel Rasa Pusing, Diduga Penyebab Lansia Warga Desa Ranoyapo Meninggal
Sekianlah artikel Rasa Pusing, Diduga Penyebab Lansia Warga Desa Ranoyapo Meninggal kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Rasa Pusing, Diduga Penyebab Lansia Warga Desa Ranoyapo Meninggal dengan alamat link https://kuberitai.blogspot.com/2018/05/rasa-pusing-diduga-penyebab-lansia.html