Gubernur Olly Usul ke Unesco, Musik Kolintang Jadi Warisan Budaya Dunia

Gubernur Olly Usul ke Unesco, Musik Kolintang Jadi Warisan Budaya Dunia - Hallo sahabat Berita Berita, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Gubernur Olly Usul ke Unesco, Musik Kolintang Jadi Warisan Budaya Dunia, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Berita Berita, Artikel Berita dini hari, Artikel Berita hangat, Artikel Berita harga, Artikel Berita hari ini, Artikel Berita islam, Artikel Berita jalanan, Artikel Berita kemarin, Artikel Berita malam ini, Artikel Berita politik, Artikel Berita terbaru, Artikel Berita war, Artikel ini Berita, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Gubernur Olly Usul ke Unesco, Musik Kolintang Jadi Warisan Budaya Dunia
link : Gubernur Olly Usul ke Unesco, Musik Kolintang Jadi Warisan Budaya Dunia

Baca juga


Gubernur Olly Usul ke Unesco, Musik Kolintang Jadi Warisan Budaya Dunia

SULUT,Elnusanews - Setelah tercatatnya batik dan angklung di UNESCO (Badan PBB untuk urusan Pendidikan, Ilmu Pengetahuan dan Kebudayaan) sebagai warisan budaya dunia, kini Indonesia bakal menorehkan budaya khasnya yang lain yakni alat musik kolintang sebagai warisan budaya dunia. Kolintang adalah adalah alat musik tradisional Minahasa, Sulawesi Utara yang terbuat dari kayu.

Gubernur Olly Dondokambey, SE bahkan telah mengusulkannya melalui surat bernomor 430/551/Sekr-DKD yang ditujukan ke Direktur Warisan dan Diplomasi Budaya, Direktorat Jenderal Kebudayaan, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI.

"Pemprov Sulut mendukung serta memberikan persetujuan pengusulan lebih lanjut dengan menugaskan kepada tim penyusun dan komunitas pendukung untuk menyiapkan dan melengkapi dokumen pengusulan yang sedang dilakukan oleh direktorat warisan dan diplomasi budaya ditjen kebudayaan kemendikbud RI," ungkap Olly dalam surat itu.

Selain itu juga telah dibentuk tim pendukung berjumlah 12 orang yang terdiri dari Pemprov Sulut dan Organisasi PINKAN (Persatuan Insan Kolintang Nasional).

Adapun yang menjadi pembina tim adalah Sekdaprov Edwin Silangen, SE, MS dan Penanggung jawab diemban oleh Plt Kadis Kebudayaan Daerah Sulut Fery R.J. Sangian, S.Sos

Tim juga telah melaksanakan rapat koordinasi di Kantor Disbud Sulut, Rabu (28/3/2018) siang untuk membahas syarat-syarat teknis dan administrasi demi mendukung terobosan Gubernur Olly.

Diketahui, pada perkembangan sekarang ini, Ansambel musik kolintang kayu Minahasa telah menyebar di beberapa negara sehingga Pemprov Sulut berusaha untuk melindunginya dari kepunahan atau peralihan kepemilikannya.

(ROKER)


Demikianlah Artikel Gubernur Olly Usul ke Unesco, Musik Kolintang Jadi Warisan Budaya Dunia

Sekianlah artikel Gubernur Olly Usul ke Unesco, Musik Kolintang Jadi Warisan Budaya Dunia kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Gubernur Olly Usul ke Unesco, Musik Kolintang Jadi Warisan Budaya Dunia dengan alamat link https://kuberitai.blogspot.com/2018/03/gubernur-olly-usul-ke-unesco-musik.html

Subscribe to receive free email updates: